Postingan

Why Arai?

Gambar
Kamu pasti sudah tahu kalau helm merupakan perangkat wajib saat mengendarai sepeda motor. Dipakenya di kepala, bukan di dengkul, bukan juga di jinjing. Apalagi gak pakai helm, Goblok itu namanya. Di artikel ini saya mau review helm  Arai  dari sudut pandang saya pribadi. Nah di pasaran, helm harganya mulai dari Rp50.000 (yang terbuat dari plastik ember) sampai puluhan juta rupiah. Kamu pasti mikir itu juga kalau punya otak, kok helm bisa semahal ini? Jawabannya sederhana, karena kepala gak ada yang jual. Kalau ada saya mau satu deh, buat cadangan. Pertengahan 2017, alhamdulillah allah memberikan rezeki diatas rata-rata untuk saya. Meskipun saya tetap takut kalau ini adalah istidraj. Nah dari kelebihan rezeki itulah saya berkesempatan untuk membeli helm premium pertama saya yaitu Arai RX7 RR5. Jadi ditulisan ini saya hanya ingin berbagi suka dan duka menggunakan helm Arai. Bisa dibilang ini merupakan Review helm Arai RX7 RR5. Review Helm Arai Pilih Helm Arai Karena Bentuknya

KYT NX Race vs KYT NF R

Gambar
PT Tarakusuma Indah selaku produsen helm KYT sudah merilis helm terbaru mereka, NX-Race, beberapa waktu lalu. Helm dengan spesifikasi balap yang sudah lolos standar MotoGP ini pun dijual untuk umum. Namun, sebelum brader n sista menggunakan helm ini untuk harian, ada baiknya pahami dulu kelebihan dan kekurangannya.. Setiap jenis helm, sudah dibuat sesuai dengan peruntukkannya. Namun, tak sedikit brader n sista rupanya yang menyukai menggunakan helm dengan spesifikasi balap untuk digunakan sebagai helm harian. Untuk harian, KYT sebenarnya sudah mempunyai varian NF-R, bradsis. Dikembangkan lagi, barulah keluar helm NX-Race dengan sedikit perbedaan dari NF-R. Perbedaannya ada di bagian visor, untuk NF-R dilengkapi dengan double visor, sementara NX-Race hanya single visor. Selain itu, perbedaan lainnya ada di bagian pengunci. NF-R mengandalkan micro lock dan NX-Race menggunakan DD-Ring. Ini adalah foto KYT NFR                                                                   Dan ini fo

Keistimewaan Shoei X Spirit 3

Gambar
Keistimewaan Shoei X Spirit III Beberapa hari lalu, helm Shoei baru saja ngerilis produk Menjelang seri keempatbelas MotoGP 2015 di Aragon, Spanyol. Produsen helm asal Negeri Sakura yang mensupport pembalap Honda, Marc Marquez, mengeluarkan helm yang lebih aerodinamis lagi dari seri terdahulunya,   ”Helm ini adalah evolusi dari helm Shoei X-Spirit II. Helm ini luar biasa, meningkat di semua aspek, desainnya juga lebih aerodinamis, sistem ventilasinya pun tak kalah baik. Bahkan, saya mendapat tambahan udara saat memakainya. Saya suka bentuk helm ini, secara tampilan helm ini lebih modern dari sebelumnya dan juga Shoei telah menemani saya sejak 2010. Saya berterima kasih atas komitmen Shoei dalam menciptakan helm yang memberikan keselamatan dan kenyamanan saat dipakai balapan,” ungkap Marquez.   Shoei merancang helm terbarunya ini untuk terus mengembangkan helm yang memenuhi standar di dunia balap motor, bradsis. Helm baru ini punya desain baru yang ditingkatkan dan dibent

Perbedaan AGV Corsa & AGV Pista GP R

Gambar
Perbedaan AGV Corsa & AGV Pista GP R Sejarah dari helm agv AGV merupakan kependekan dari  Amisano Gino Valenza adalah perusahaan helm asal Italia yang didirikan oleh Gino Amisano. Awalnya pada tahun 1946, perusahaan ini membuat jok kulit untuk kendaraan bermotor. Setahun kemudian, yaitu tahun 1947, perusahaan ini mulai membuat helm pertamanya. Pada Juli 2007, perusahaan dibeli oleh Dainese.  Brand ini selalu dihubungkan dengan juara dunia balap Valentino Rossi dan Giacomo Agostini, keduanya merupakan pengguna helm AGV selama karir mereka. Pada tahun 2008, Rossi dinobatkan sebagai presiden kehormatan perusahaan. Selain itu, brand ini juga sering dikaitkan dengan juara dunia Formula One pada masa terdahulu seperti Niki Lauda, Emerson Fittipaldi dan Nelson Piquet sebagai penggunanya. Bagi kamu yang ingin mengetahui sejarah dari AGV, silahkan simak informasi di bawah ini.  Helm motor pertama AGV dibuat tahun 1947. Amisano telah melihat pembalap motor yang menggunakan ses

Review KBC VK & V

Gambar
Review: KBC VK (2016) vs KBC V (2011) Review perbandingan antara KBC VK (2016) vs KBC V (2011) . Review ini dibuat bukan untuk mencari mana yang lebih bagus, tapi dimaksudkan agar memberi informasi apa perbedaan dari KBC VK & KBC V. . Baik KBC VK & KBC V memiliki kekurangan dan kelebihannya masing-masing. . 1. Tampak Kiri: Relatif sama . 2. Tampak Depan: Terdapat perbedaan Logo KBC: (luar ke dalam) - Kiri VK: Hitam, Putih, Hitam --> Tengahnya Hitam - Kanan V: Hitam, Putih, Hitam, Putih --> Tengahnya Putih . 3. Tampak Kanan: Relatif sama . 4. Tampak Belakang: Terdapat perbedaan Logo KBC: (luar ke dalam) - Kiri VK: Hitam, Putih, Hitam --> Tengahnya Hitam - Kanan V: Hitam, Putih, Hitam, Putih --> Tengahnya Putih Sticker: - Kiri VK, terdapat sticker QC, DOT & Ukuran helm - Kanan V, terdapat sticker DOT & Bobot helm . 5. Tampak Bawah: Terdapat perbedaan Tipe Strap: - Kiri VK, menggunakan strap bertipe Double Dring - Kanan V, m